
Wagub Heru Sudjatmoko Serahkan Bantuan Sosial 856 RTLH Provinsi Jateng Dalam Acara Rakor TKPK di Kabupaten Purbalingga
Purbalingga – Wakil Gubernur Jawa Tengah Drs. Heru Sudjatmoko, MSi menyerahkan bantuan sosial rehab rumah tidak layak huni (RTLH) Provinsi Jawa Tengah Tahun 2017 sebanyak 856 unit rumah dengan besaran bantuan masing-masing Rp 10 juta. Bantuan diserahkan langsung oleh Wagub kepada Bupati Purbalingga H. Tasdi, SH, MM saat acara Rakor Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK)…