
Detail Desain Pengembangan Daerah Irigasi Slinga, Dikonsultasikan Dengan Masyarakat
PURBALINGGA, – Detail Desain (DD) pengembangan jaringan irigasi pada daerah irigasi (DI) Slinga, berupa jaringan suplesi atau bangunan yang berfungsi mengalirkan air dari saluran pembawa ke sungai di konsultasikan dengan masyarakat. Kegiatan dipimpin langsung Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Purbalingga Imam Subijakto, serta paparan PT Virama Karya selaku konsultan engineering dan manajemen, dihadiri…