Plt Bupati Purbalingga Teken MoU Penyelenggaraan PIRN XVII 2018.

PURBALINGGA – Kabupaten Purbalingga siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Perkemahan Ilmiah Remaja Nasional (PIRN) ke XVII yang diselenggarakan oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) pada 8 – 15 Juli mendatang. Hal itu diungkapkan Plt Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, SE, BEcon saat menerima audiensi perwakilan LIPI, di Ruang Kerja Wakil Bupati, Selasa (26/6). “Kami berterima…

Read More

KECAMATAN DALAM ANGKA (KDA) 2016

Assalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh. Alhamdulillah, segala puji hanya kehadirat Allah Subhana Wata’ala yang telah memberikan nikmat kesehatan dan kesempatan sehingga buku KECAMATAN DALAM ANGKA 2016 dapat terpublikasikan. Seperti halnya dengan publikasi yang sama pada tahun sebelumnya, buku ini berisi informasi tentang kewilayahan dari Keadaan Geografi, Pemerintahan, Kependudukan, hingga Sosial-Ekonomi. Penghargaan setinggi-tingginya dan ucapan terimakasih disampaikan kepada…

Read More

PENGELOLAAN SAMPAH HARUS SELESAI DI TPST

Menurut Kepala Bidang Infrastruktur dan Prasarana Wilayah Bappelitbangda Purbalingga, Nugroho Priyo Pratomo, pengelolaan di Purbalingga ke depannya harus selesai di TPST. Sehingga tidak lagi ada anggaran untuk membeli lahan dan untuk membangun TPA. “Ke depan, sampah harus selesai diolah di TPST, baik yang organik maupun an organik. Dan jika masih ada residu, akan dihancurkan dengan…

Read More

Komitmen Pemerintah Purbalingga, semua anak harus bersekolah

Purbalingga (pats-jateng.id) – Ketua LPPM Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang Jawa Tengah Dr. Jasman Indradno, M.Si pada acara Lokalatih Pengembangan Basis Data ATS dan Perencanaan Pendidikan Berbasis Data mengatakan, sudah saatnya anak tidak sekolah (ATS) di Kabupaten Purbalingga Jawa Tengah untuk dikembalikan ke sekolah, apakah lewat pendidikan formal atau pendidikan non formal (Pusat Kegiatan…

Read More

PLT. BUPATI TEGASKAN PENATAAN PEJABAT PEMKAB UTAMAKAN KOMPETENSI

Gambar. Plt. Bupati Tiwi saat acara pendampingan kelembagaan dan kepegawaian Pemerintah Kabupaten Purbalingga di pendopo Dipokusumo Purbalingga, Jum’at (12/10). PurbalinggaNews – Pemerintah Daerah Kabupaten Purbalingga akan segera mempersiapkan penataan jabatan di lingkungan Pemkab Purbalingga pasca kunjungan Direktur Jenderal Otonomi Daerah (Dirjen OTDA) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) di Kabupaten Purbalingga dalam rangka pendampingan kelembagaan dan pembinaan kepegawaian….

Read More