BAPPELITBANGDA GELAR RAKOR INTERNAL PERSIAPAN FORUM SATU DATA KABUPATEN PURBALINGGA

Untuk mematangkan tahap perencaanaan berupa penyusunan daftar data dan data prioritas guna tercapainya satu data yang baik, Bappelitbangda Kabupaten Purbalingga menyelenggarakan Rapat Koordinasi Internal Persiapan Forum Satu Data Kabupaten Purbalingga, Kamis (1/9). Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Integrasi Bappelitbangda Purbalingga ini dihadiri Kepala BPS Kabupaten Purbalingga didampingi 2 pejabat BPS, Kepala Bappelitbangda, Sekretaris Bappelitbangda, Pengampu…

Read More

FOCUS GRUP DISCUSSION PEMUTAHIRAN DATA PETA POTENSI INVESTASI PURBALINGGA DIGELAR

Bertempat di Ruang Indraprasta Owabong Cottage Bojongsari Dinas Penanaman Modal, Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kab. Purbalingga menggelar acara Focus Grup Discussion (FGD) Pemutahiran Data Peta Potensi Investasi Purbalingga Th. 2022 dimana salah satu OPD yang terundang adalah Bappelitbangda. FGD tersebut diikuti oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) diantaranya; Dinperindag, Dinpertan, Dinkopukm, Dinporapar, DKPP dan DPUPR,…

Read More

KOMINFO DAN DLH DUKUNG SATU DATA

Untuk mendukung Pemkab Purbalingga dalam menyusun pembangunan lebih tepat sasaran, tepat kebutuhan dan tepat manfaat, Bappelitbangda Purbalingga menindaklanjuti peningkatan satu data melalui desk dengan OPD-OPD terkait. Desk hari pertama dilaksanakan di Ruang Integrasi Bappelitbangda Purbalingga Senin (5/9) dengan menghadirkan OPD penyediaan data Dinkominfo dan DLH. Disamping dua OPD tersebut, hadir pula BPS Purbalingga sebagai sentral…

Read More

PURBALINGGA PERSIAPKAN HADAPI VERIFIKASI STOP BAB SEMBARANGAN

Kabupaten Purbalingga bersiap menghadapi verifikasi Open Defecation Free (ODF) / Stop Buang Air Besar Sembarangan (SBS). Persoalannya, saat ini masih banyak KK yang BAB Sembarangan secara tertutup. Dan ini cukup membutuhkan usaha berlipat dalam pendataannya. “BABS tertutup itu, mereka punya jamban di dalam rumah, tapi tidak punya septic tank. Jadi buangan jambannya dialirkan ke selokan,…

Read More

MENTERI DESA PDTT RI KUNJUNGI PURBALINGGA

Purbalingga – Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) RI beserta jajarannya melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Purbalingga. Kunjungan Menteri Desa PDTT ini dilakukan dalam rangka survey pendahuluan untuk kunjungan Presiden RI Joko Widodo di Kabupaten Purbalingga. “Saya memang tidak mau memberikan laporan kepada Presiden sebelum saya sendiri melakukan cek ke lapangan, karena kita…

Read More

JALAN TERPUTUS HINGGA GEDUNG SD RUSAK DIASPIRASIKAN DI TARLING KERTANEGARA

Bupati Tiwi menanggapi aspirasi dari warga Kertanegara dalam Tarling, Senin (13/5) di Masjid Darul Mutaqien Desa Adiarsa Kertanegara. Rombongan Bupati Purbalingga dan sejumlah pejabat struktural Pemerintah Kabupaten Purbalingga melaksanakan  kegiatan Tarawaih Keliling (Tarling) putaran ke-3 di Masjid Darul Mutaqien Desa Adiarsa, Kecamatan Kertanegara, Senin (13/5).  Pada kesempatan itu ada beberapa aspirasi dari warga maupun instansi…

Read More