GABUNGAN KELOMPOK TANI DESA PENOLIH KALIGONDANG DAPAT BANTUAN PINJAMAN DRONE

Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) desa Penolih Kec. Kaligondang mendapatkan pinjaman drone (pesawat tanpa awak) dari Bappeda Provinsi Jawa Tengah. Serah terima drone dilakukan bertempat di Pendopo Balai Desa Penolih Kec. Kaligondang dilakukan oleh Bappeda Provinsi Jateng yang diwakili oleh Kabid Infra Struktur dan Pengembangan Wilayah (Ir. Agung Tejo Prabowo, MM) kepada Kades Penolih Kec. Kaligondang…

Read More

TMMD SENGKUYUNG TAHAP III, BAKAL DILAKSANAKAN DI DESA MAKAM

PurbalinggaNews – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap III Kabupaten Purbalingga Tahun Anggaran 2018 bakal dilaksanakan di Desa Makam, Kecamatan Rembang. Hal itu disampaikan oleh Komandan Kodim 0702/Purbalingga Letkol Inf Andy Bagus Diyan Arika SIP dalam pertemuan Rapat Kordinasi Teknis TMMD Sengkuyung Tahap III di Pendopo Cahyana, Jumat (12/10). “Penunjukan Desa Makam sebagai sasaran TMMD Sengkuyung…

Read More

Penarikan Mahasiswa KKN IAIN Purwokerto Di Desa Karangtengah, Kec. Kemangkon

    Kemangkon – Sebanyak 500 mahasiswa yang berasal dari Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Purwokerto telah melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kabupaten Purbalingga. Seluruh mahasiswa diserahkan kembali ke kampus IAIN, penyerahan secara simbolis oleh Bupati Purbalingga yang diwakili oleh Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi dan Pembangunan Januar Abidin dan diterima oleh Wakil Rektorat IAIN Purwokerto…

Read More

HASIL PROGRAM TMMD DIMINTA UNTUK DIPELIHARA

Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap ll Tingkat Kabupaten Purbalingga Tahun Anggaran 2019 di Desa Karangmalang Kecamatan Bobotsari, ditutup Kamis (8/8) oleh Komandan Pangkalan Udara JB Soedirman Letkol Pnb Arie Sulanjana ST MPM. Dalam amanat yang disampaikan, Ia berpesan agar hasil dari apa yang telah diselesaikan dan diberikan dalam TMMD kali ini dapat dipelihara dengan baik. “Pelihara hasil TMMD agar manfaat dapat dinikmati…

Read More